TINGKATKAN KONEKTIVITAS, BANDARA SAMS TAMBAH RUTE BARU
Balikpapan, 20 Mei 2024 – Sebagai bentuk komitmen pelayanan menjawab kebutuhan pengguna jasa dalam meningkatkan rute penerbangan antar daerah Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman Sepinggan – Balikpapan buka rute baru Balikpapan – Kediri menggunakan maskapai Super Air Jet.